Banjarmasin (MAN 1 Banjarmasin) – MAN 1 Banjarmasin telah meresmikan logo baru madrasahnya saat rapat dinas bulanan pada Senin (04/01/2020) di ruang keterampilan madrasah. Hal tersebut disampaikan langsung oleh Wakamad Bidang Kehumasan Mardiah Hayati, M.Pd, kepada seluruh dewan guru dan karyawan tata usaha yang berhadir...